Postingan

Menampilkan postingan dari Desember, 2017

One Spot of AMIKOM

"My Favorite Spot" Fasilitas di AMIKOM: LAB. BROADCASTING STMIK AMIKOM menyediakan laboratorium Broadcasting dengan sistem Non Linier Editing Standar Broadcast dilengkapi AVID System, Matrox RT2500 dan RX100 Real Time, Pinnacle System, Adobe Premiere Pro, Title Express, Sonic Foundry ACID Music, PhotoShop, Media Cleaner 5EZ, LSX-MPEG LE, DVDit! LE, Kamera Video Digital HDV Z1 (kamera untuk film layar lebar), DCR-VX2000, DSR-250P, DSR-PD170 dan Video Recorder Betacam Sony UVW 1800. Dari lab ini telah dihasilkan karya profesional: TV Commercial untuk STBA LIA, IMKI, Profil BAPPENAS dan Film Kartun JATAYU dan ABDAN. PERPUSTAKAAN STMIK AMIKOM selain menyediakan Perpustakaan dalam bentuk buku, juga menyediakan dalam bentuk CD-ROM. Perpustakaan ini mendapat penilaian dengan peringkat A. Disediakan juga beberapa komputer untuk mengakses internet secara gratis dan menggunakan sistem E-Library. KLINIK KESEHATAN UMUM DAN POLI GIGI Klinik kesehatan dibuka secara gratis khus

My Trip My Adventure

Gambar
"Pantai Parangtritis" (Pantai Parangtritis) (Angkatan 8 SMK IT Smart Informatika Surakarta 5 Desember 2017) Parangtritis merupakan objek wisata yang paling terkenal di Yogyakarta. Parangtritis mempunyai pemandangan unik yang tidak ditemukan pada objek wisata lainnya yaitu gumuk pasir yaitu gunung-gunung pasir di sekitar pantai. Gumuk ini dikatakan sebagai satu-satunya gurun pasir di Asia Tenggara. Di sini, Anda akan merasa sedang berada di Afrika sebab luasnya lautan pasir dan udaranya yang lebih panas dibanding daerah sekitarnya. Letak Dan Lokasi Pantai Parangtritis Yogyakarta Pantai Parangtritis terletak 27 kilometer kea rah selatan dari pusat kota jogja. Bila sobat berkendara sendiri, cari saja jalan yang menuju kea rah jalan parangtritis. Sesampainya di jalan itu, sobat tinggal lurus terus ke selatan mengikuti aspal, dan sobat akan segera sampai di kawasan wisata pantai parangtritis. Fasilitas Wisata Di Pantai Parangtritis Pantai Parangtr

My Passion My Dream

Gambar
"My Passion My Dream" Hai sobat...       Setiap orang memiliki  passion  mereka sendiri. Tidak perlu kita menjadi atau terus-menerus berada di bawah bayang-bayang orang lain. Kita memiliki permata diri yang siap diasah. Kita memiliki panggung di mana itu merupakan panggung yang memang disediakan untuk kita tampil. Kita memiliki karpet merah kita sendiri, di mana di karpet merah itu adalah simbol kita berjalan di sebuah jalur yang terhormat dan terpandang. Namun, tanpa mengetahui apa  passion  kita, hal tersebut justru sulit dicapai.  Nah..saya akan memberi tahu kalian tentang PASSION (kemampuan) di bidang mana yang saya minati.      Kemarin tanggal 05 Desember 2017 SMK IT Smart Informatika mengadakan kunjugan ke Universitas AMIKOM Yogyakarta. Disana kita di sambut dengan menonton film di MSV Cinema yang yang dibuat 100% hasil karya anak bangsa.Saya mulai tertarik dengan film yang ditayangkan yaitu "Battle Of Surabaya" Film ini menceritakan pe

Universitas AMIKOM Yogyakarta

Gambar
www.amikom.ac.id "Universitas AMIKOM Yogyakarta" Sejarah : STMIK AMIKOM Yogyakarta adalah salah satu perguruan tinggi swasta yang berkedudukan di Yogyakarta, di bawah naungan Yayasan AMIKOM Yogyakarta. STMIK AMIKOM Yogyakarta, merupakan sebuah perguruan tinggi hasil pengembangan dari Akademi Manajemen Informatika dan Komputer "AMIKOM Yogyakarta". Pada tahun pertama, mahasiswa yang diterima sejumlah 44 orang pada jurusan Manajemen Informatika. Setahun kemudian, AMIKOM mendapatkan status terdaftar berdasarkan Surat Keputusan Menteri Penddikan dan Kebudayaan Republik Indonesia No. 084/D/O/1994 tanggal 11 Oktober 1994. Untuk saat ini semua program studi sudah terakreditasi. Seiring bertambahnya mahasiswa, AMIKOM menggunakan dua lokasi kampus, Kampus I di Jalan Wolter Monginsidi dan Kampus II terletak di Jalan Kaliurang, Yogyakarta. Beberapa ruangan di bangun di lokasi baru untuk menampung kegiatan perkuliahan dan praktikum serta perpustakaan. Pada tahu