(PROJECT 1) CARA MENGHUBUNGKAN DUA SWITCH DALAM SATU JARINGAN
- Install aplikasi Cisco Packet Tacer
- Setelah selesai install, buka aplikasi Cisco
- Berikut tampilan Cisco
4. Untuk
memasukkan perangkat device, pilih ikon pojok bawah seperti gambar berikut
6. Berikan
gambar perangkat yang akan menghubungkannya, seperti HUB / SWITCH
7. Tambahkan kabel koneksi, pilih kabel straight.
8.
Pastikan kabel
tersambung antara computer dengan switch. agar desainnya terlihat lebih rapi, sesuaikan
dengan nomor computer. Karena hal ini akan mempermudah perbaikan dalam
terjadinya troubleshooting.
9. Berikut hasil
gambar keseluruhan sambungan kabel dengan computer. Jangan lupa hubungkan switch dengan switch dengan
kabel cross.
10.
Masukkan
IP Adress pada setiap computer dengan cara klik gambar computer, kemudian pilih
desktop, akan muncul tampilan seperti gambar di bawah ini. Pilihlah IP
Configuration.
12.
Cara
simulasi computer 1 dengan computer lain yaitu dengan mengirim pesan. Klik ikon
pesan kemudian letakkan pada computer yang akan mengirim dan yang akan dikirim.
Contohnya computer 1 ke computer 2.
13.
Berikut proses
terjadinya pengirimiman pesan, untuk memulainya silahkan klik auto capture/play.
14.
Inilah hasil
apabilaa pengiriman telah berhasil. Apabila telah berhasil maka desain Lab
Timur telah selesai.
Sekian
terima kasih, semoga bermanfaat untuk sobat semua
Komentar
Posting Komentar